• JAMAAH RAHMAT ANDALUS BAITULLAH BERANGKAT UMROH

     SERBA-SERBI IBADAH DAN PERJALANAN JAMAAH DI MADINAH-MAKKAH






    November 2024 - Jamaah Rahmat Andalus Baitullah melaksanakan ibadah umroh pada september-oktober 2024. Sebanyak 60 lebih jamaah berangkat pada musim kali ini, Jamaah Rahmat Andalus Baitullah dibimbing oleh muthawwif yang berpengalaman dan dituntun sejak berangkat dari daerah masing-masing hingga kembali ke daerah masing-masing oleh pembimbing yang berpengalaman.

    Selama 13 hari jamaah Rahmat Andalus Baitullah melaksanakan ibadah di Madinah dan Makkah, berbagai aktifitas ibadah, keperluan jamaah, pengalaman, ziarah dan city tour juga dilaksanakan di Madinah dan Makkah sebagai upaya pendalaman pengetahuan dan mengikuti jejak sirah Nabawiyyah di tanah suci. Jamaah juga dituntun melaksanakan ibadah umroh sampai 3 kali banyaknya. Selain itu, jamaah disediakan kurma 3 kg, zamzam 5 liter, ayam albaik dan sebagainya sebagai oleh-oleh khas untuk dibawa pulang ke Indonesia, tanpa perlu mengeluarkan biaya (baca; ditanggung oleh travel Rahmat Andalus Baitullah).

    Kedepannya, pelayanan dan perjalanan yang dilaksanakan oleh Rahmat Andalus Baitullah akan terus ditingkatkan sebagai prioritas dengan kualitas terbaik. InsyaAllah, Rahmat Andalus Baitullah akan terus menghantarkan duyufurrahman ke baitullah untuk beribadah dengan aman, nyaman dan berkualitas. (dp)




















  • 0 komentar:

    Posting Komentar

    Diberdayakan oleh Blogger.

    Cari Blog Ini

    Arsip Blog

    Categories

    About us

    Kami adalah Travel Perjalanan Ibadah Haji, Umroh dan Wisata Halal yang telah memiiki izin resmi dengan Kantor Utama di Komplek Citywalk, Kota Padangsidimpuan, Sumatera Utara. Kami memiliki prinsip membantu dalam mempermudah keberangkatan haji, umroh dan wisata halal yang legal dan berkualitas.